~ Wahai panas yang begitu ganteng menghangatkan. Dan angin yang begitu cantik melembutkan?
~ Panas berlarian memanjat pori-pori kehidupan. Alirannya membuat tubuh bercucuran keringat.
~ Angin-angin kehidupan itu memberi kesegaran oksigen kedamaian. Aku pun menikmati sepoi-sepoi tiupan angin di bawah pepohonan.
~ Oh...... segernya.....angin keberkahan!
:) @ardadinata
#fiksimini
#akubanget
| www.ArdaDinata.com: | Share, Reference & Education |
~ Panas berlarian memanjat pori-pori kehidupan. Alirannya membuat tubuh bercucuran keringat.
~ Angin-angin kehidupan itu memberi kesegaran oksigen kedamaian. Aku pun menikmati sepoi-sepoi tiupan angin di bawah pepohonan.
~ Oh...... segernya.....angin keberkahan!
:) @ardadinata
#fiksimini
#akubanget
| www.ArdaDinata.com: | Share, Reference & Education |